Sabtu, 09 September 2017

Soal UTS TIK Semester 1 Kelas 8 SMP/MTs

  Guru Kelas       Sabtu, 09 September 2017
Soal UTS TIK Semester 1 Kelas 8 SMP MTs
Kegiatan UTS (ujian tengah semester) TIK Kelas 8 (VIII) merupakan salah satu yang menjadi kebiasaan untuk dilaksanakan untuk melihat hasil pembelajaran yang di berikan oleh Guru dan di terima oleh siswa selama 3 bulan awal kegiatan pembelajaran. Maka dari itu seorang Guru haruslah mampu membuat berbagai soal sesuai dengan program pembelajaran dan sesuai dengan materi yang telah diberikan. Melihat hal tersebut pada kesempatan tulisan artikel ini admin akan membagikan sebuah soal UTS TIK untuk Anda Bapak dan Ibu yang saat ini sedang membutuhkan referensi dalam pembuatan soal.

Pada akhir artikel nanti Bapak dan Ibu dapat men download contoh Soal UTS TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Semester 1 Kelas 8 SMP/MTs secara lengkap.

Baca Juga Soal TIK kelas 11 Tentang Internet+Jawaban

Soal UTS TIK Semester 1 Kelas 8 SMPMTs

1. Garis tegak lurus yang muncul berkedap-kedip pada wilayah dokumen disebut ....
a. Document area
c. Scroll bar
b. Toolbars
d. kursor

2. Save atau menyimpan data terdapat pada Menu Bar ....
a. File
c. View
b. Insert
d. Format

3. Fungsi memotong teks tanpa menghapus teks yang bersangkutan dilakukan pada submenu ....
a. Open
c. Cut
b. Paste
d. Copy

4. Menyimpan dokumen yang sudah ada dengan menggunakan nama yang berbeda dilakukan dengan
cara ....
a. Save
c. Open
b. Save As
d. Exit

5. Find and Replace pada Microsoft Word digunakan untuk ....
a. membenarkan kesalahan tata bahasa dan ejaan
b. menemukan kata atau frase sambil mengganti yang sesuai
c. menyalin teks
d. menyimpan teks

5 Soal TIK di atas merupakan sekilas gambaran dari file soal yang Admin akan bagikan. Dan lebih lengkap mengenai Soal UTS ini Bapak dan Ibu dapat mendownload filenya secara lengkap pada link dibawah ini.
logoblog
Klik Bagikan sebelum Download

Thanks for reading Soal UTS TIK Semester 1 Kelas 8 SMP/MTs, Silahkan Share dulu sebelum Anda Download file lengkapnya di bawah ini!

SILAHKAN SHARE/BAGIKAN DAHULU SEBELUM MENDOWNLOAD FILE LENGKAPNYA DI BAWAH INI !
Previous
« Prev Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar